Bahasa tubuh terjadi dimana saja, dikantor, pusat perbelanjaan, di sekolah, di kampus, di terminal, di Bandara, juga di rumah kita sendiri. Carilah satu orang yang ada di sekitar kita dan coba amati setiap perilaku dan gerakan orang tersebut. Cara duduknya, gerak matanya, serta yang dilakukan oleh anggota tubuh lainnya. Setiap perubahan gerak yang dilakukan tubuhnya […]